Tindak Tutur Asertif Memberitahukan dalam Program Mata Najwa: Ringkus Predator Seksual Kampus
https://doi.org/10.30605/onoma.v9i1.2150
Keywords:
Mata Najwa , tindak tutur asertif , audiovisualAbstract
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui tindak tutur asertif memberitahukan yang dituturkan pemandu acara dan narasumber dalam program Mata Najwa: Ringkus Predator Seksual Kampus. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Metode yang digunakan adalah metode analisis isi. Teknik pengumpulan data yang digunakan penulis dalam penelitian ini yaitu: teknik dokumentasi, teknik simak, dan teknik catat. Teknik analisis data yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah analisis isi. Hasil penelitian ini yaitu dari 56 tuturan asertif yang dituturkan dalam program Mata Najwa: Ringkus Predator Seksual Kampus ditemukan 29 data penggunaan tindak tutur asertif memberitahukan. Simpulan dalam penelitian ini yaitu, tindak tutur asertif terbagi menjadi enam jenis yaitu (a) menyatakan, (b) memberitahukan, (c) menyarankan, (d) membanggakan, (e) mengeluh, (f) menuntut, atau melaporkan. Kemudian, tindak tutur yang paing banyak digunakan adalah tindak tutur adalah tindak tutur memberitahukan. Hal tersebut terjadi karena program tersebut merupakan program yang menyajikan informasi sehingga peluang penggunaan tuturan memberitahukan menjadi lebih besar. Selain itu, percakapan yang terjadi dalam program itu tidak keluar dari tema yang sedang dibahas, yakni tentang Ringkus Predator Seksual Kampus yang inti permasalahannya hanya membahas terkait kasus yang terjadi di Universitas Riau tersebut, dan pada pembahasan tersebut yang menyebabkan banyak terjadi tinda tutur asertif di dalamnya.
Downloads
References
Arnaselis, I., Rusminto, N. E., & Munaris, M. (2017). Tindak Tutur Asertif dalam Roman Larasati Karya Pramoedya Ananta Toer dan Implikasinya. Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya), 5(3 Jul).
Bungin, B. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Depok: Rajawali Pers.
Nadar, F.X. (2013). Pragmatik Dan Penelitian Pragmatik. Yogyakarta.
Ningsih, R., Fatmawati, & Piliang, W. S. handayani. (2021). Tindak Tutur Ilokusi Mama Dedeh (pada Program Dari Hati Ke Hati Bersama Mamah Dedeh di Stasiun Televisi Anteve). GERAM (Gerakan Aktif Menulis), 9(2), 138–145. DOI: https://doi.org/10.25299/geram.2021.vol9(2).7455
Fitri, D. A. dan N. (2020). Tindak Tutur Asertif Guru dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Di SMA 1 Tampaksiring Bali. 2(2), Universitas Mahadewa. Denpasar.
Suparman, S., & Charmilasari, C. (2017). Analysis of Phase Structure Realization in Classroom Discourse: A Study of Systemic Functional Linguistics. Ethical Lingua: Journal of Language Teaching and Literature, 4(2), 120-126. DOI: https://doi.org/10.30605/ethicallingua.v4i2.624
Suparman, S. (2021). Split pada Bahasa Bugis dan Bahasa Tae. DEIKTIS: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra, 1(2), 167-174. DOI: https://doi.org/10.53769/deiktis.v1i2.162
Tarigan, Hendry Guntur. (2009). Pengkajian Pragmatik. Bandung: Angkasa.
Tarigan, Hendry Guntur. (2015). Pengajaran Pragmatik. Bandung: Angkasa.
Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.
Suparman, S. (2018). Alih Kode Dan Campur Kode Antara Guru Dan Siswa SMA Negeri 3 Palopo. Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa, dan Sastra, 4(1), 43-52.
Wijana, I. D. P. (1996). Dasar Dasar Pragmatik. Yogyakarta.
Downloads
Published
How to Cite
License
In submitting the manuscript to the journal, the authors certify that:
- They are authorized by their co-authors to enter into these arrangements.
- The work described has not been formally published before, except in the form of an abstract or as part of a published lecture, review, thesis, or overlay journal.
- That it is not under consideration for publication elsewhere,
- That its publication has been approved by all the author(s) and by the responsible authorities – tacitly or explicitly – of the institutes where the work has been carried out.
- They secure the right to reproduce any material that has already been published or copyrighted elsewhere.
- They agree to the following license and copyright agreement.
License and Copyright Agreement
Authors who publish with Onoma Journal: Education, Languages??, and Literature agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under Creative Commons Attribution License (CC BY 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.