Analisis Kemampuan Literasi Matematika Siswa dalam Menyelesaikan Soal PISA Ditinjau dari Gender

Authors

  • Alda Rismayanti Universitas Cokroaminoto Palopo
  • Fahrul Basir Universitas Cokroaminoto Palopo
  • Karmila Karmila Universitas Cokroaminoto Palopo
  • Fitriani A Universitas Cokroaminoto Palopo

DOI:

https://doi.org/10.30605/proximal.v7i1.3443

Keywords:

Literasi Matematika, PISA, Gender

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan literasi matematika siswa dalam menyelesaikan soal PISA ditinjau dari gender. Jenis penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif deskriptif dengan pemberian tes kemampuan literasi matematika yang diadaptasi dari soal PISA dan pedoman wawancara. Subjek penelitian terdiri dari 2 siswa yakni 1 siswa berjenis kelamin laki-laki dan 1 siswa berjenis kelamin perempuan. Adapun hasil dari penelitian siswa laki-laki mampu mencapai empat kompetensi literasi matematika, dan siswa perempuan mampu mencapai tiga kompetensi literasi matematika dari enam kompetensi literasi matematika yang digunakan yaitu matematisasi, menggunakan bahasa dan operasi simbolik yang formal dan teknis, komunikasi, penalaran dan argumen, merancang strategi untuk memecahkan masalah dan representasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abidin, Z., Kadir, & Arapu, L. (2020). Analisis Kesalahan Siswa Kelas IX SMP 2 Kendari dalam Menyelesaikan Soal Literasi Matematis. Jurnal Amal Pendidikan, 52-62.

Asrama dkk. (2017). Analisis Kesulitan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Topik Pecahan Ditinjau Dari Gender. JTAM | Jurnal Teori Dan Aplikasi Matematika, 2(2), 118–122. https://doi.org/10.31764/jtam.v2i2.713

Creswel, J. W. (2015). Penelitian Kualitatif dan Desain Riset Memilih diantara Lima Pendekatan (Edisi 3). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Creswell, J. (2016). Research Design Pendekatan Metode Kualitatif, Kuantitatif, dan Campuran (Edisi Empa). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Fathani, A. H. (2016). Pengembangan Literasi Matematika Sekolah dalam Perspektif Multiple Intelligences. Jurnal Pendidikan Sains dan Matematika, 136-150.

Janah, S. R., Suyitno, H., & Isnaini, R. (2019). Pentingnya Literasi Matematika dan Berpikir Kritis Matematis dalam Menghadapi abad ke-21. Prosiding Seminar Nasional Matematik, 905-910.

Jumarniati, J., Pasandaran, R. F., & Riady, A. (2016). Kemampuan Literasi Matematika dalam Menyelesaikan Masalah Turunan Fungsi Trigonometri. Pedagogy: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(2).

Karmila, K. (2018). Deskripsi Kemampuan Literasi Matematika Siswa Ditinjau Dari Gender. Pedagogy: Jurnal Pendidikan Matematika, 126-155.

OECD. 2019. Programme for International Student Assesment.

Pratiwi, I. (2019). Efek Program PISA terhadap Kurikulum di Indonesia. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 51-71.

Safitri, N. I. (2016). Analisis Kemampuan Literasi Matematis Siswa Dalam Perspektif Gender (Doctoral dissertation, UIN Sunan Ampel Surabaya). http://digilib.uinsby.ac.id/4842/7/Cover.pdf. Diakses 02 Juni 2022.

Downloads

Published

2024-02-27

How to Cite

Rismayanti, A., Basir, F., Karmila, K., & A, F. (2024). Analisis Kemampuan Literasi Matematika Siswa dalam Menyelesaikan Soal PISA Ditinjau dari Gender. Proximal: Jurnal Penelitian Matematika Dan Pendidikan Matematika, 7(1), 297–304. https://doi.org/10.30605/proximal.v7i1.3443